Label: Pengunjung KTV di Pekanbaru Tewas Saat Nyanyi di Room Karaoke
Pengunjung KTV di Pekanbaru Tewas Saat Nyanyi di Room Karaoke
RRINEWS.CO - Seorang pengunjung KTV di Pekanbaru menemui ajal di ruang karaoke. Mendadak dadanya sakit saat nyanyi dan langsung tewas.